Mengahadapi masalah pelik, bisa membuat hidup berantakan.
Tidak bisa berpikir, tidak bisa berencana, tidak bisa tertawa lepas sama sekali tidak bisa menikmati hidup, padahal ada berkat lain yang seharusnya diterima dengan senyum...
Tapi bagaimana bisa senyum, while butterfly flies in your stomach?...
Menghindar, melupakan, mengacuhkan untuk sementara menolong, but when you're back it is even going worse.
Menutupi? tidak juga menyelesaikannya. Padahal banyak daya telah dikeluarkan untuk melakukannya.
Menghadapi, menjalani, 'endure' sebenarnya menjadi pilihan terbaik dan melegakan. Setidaknya apa yang dikeluarkan pada saat melaluinya menjadi lebih berarti. Tidak perlu membohongi diri sendiri dan orang lain. Sepenuhnya sadar siapa dan dimana dirimu berada dan siapa yang kamu hadapi. Tentu saja segala dampak harus ditanggung pada saat itu, dan itu tidak mudah, but believe me, itu lebih melegakan.
Keberanian, itu yang diperlukan. Itu tidak datang dari luar, tetapi datang dari diri sendiri. Orang lain dapat mendorong, tetapi yang membentuknya adalah diri sendiri....
Mengajak orang lain untuk "mau menderita bersama" adalah hal lain, tapi setidaknya membuat diri "menjadi berani" dapat mereka lihat dan mudah-mudahan mereka akan memiliki keberanian yang sama...
mmm....